Ratusan Mahasiswa Beri Kado 9 Kerbau pada Ultah SBY

| | 0 komentar

Hari ini 9 September 2011, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono merayakan hari ulang tahunnya yang ke-62.
Terkait hal tersebut beberapa pemuda dan mahasiswa berencana akan melakukan long march dari gedung Indosat menuju Istana Negara, Jumat (9/9/2011) siang ini.
Berdasarkan informasi yang dihimpun Tribunnews.com, dalam aksi yang rencananya akan dilakukan tepat pukul 13.00 WIB itu ratusan massa akan berkumpul di titik pusat kegiatan yakni di depan Istana.

Tidak hanya itu, massa juga sudah menyiapkan kado spesial untuk ultah SBY. Mereka akan memberikan hadiah berupa pawai bisu 9 kerbau, 9 boneka SBY Pinokio.
Pawai juga akan diakhiri dengan seremonial "hormat kerbau" (menunggingi Patung SBY). 

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

 

Blog Sahabat

Recent Comment

© Copyright 2010. yourblogname.com . All rights reserved | yourblogname.com is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com - zoomtemplate.com